Welcome Visit to Agadide Web

Maksud &Tujuan

Home
Perkembangan "IT"
Pengertian
Visi & Misi
Maksud &Tujuan
Peta Agadide
Manusia Adat
Dusun & Marga
Pendidikan
Kirim Berita
Cari Berita
Pesan
Puisi
Photo Gallery
Musik & Lagu
Milist
Kontak Person
Buku Tamu

A. Maksud
  1. Efisiensi anggaran promosi dan Informasi tentang keberadaan daerah.
  2. Efektifitas dalam membangun strategi distribusi informasi ke segala penjuru dunia, serta membangun bersama dalam menginformasikan kondisi daerah.
  3. Memasyarakatkan penggunaan teknologi informasi secara kreatif dan konstruktif.
  4. Mengedepankan kepentingan daerah melalui penghayatan dan penghargaan terhadap manusia, alam , budaya, dan lingkungan.

B. Tujuan Umum

  1. Menyebarkan dan memperluaskan jaringan organisasi dan individu masyarakat daerah sebagai suatu peluang untuk mewujudkan semangat kerjasama dalam meningkatkan jaringan informasi dan komunikasi.
  2. Wawasan global untuk tindakan lokal yang bermanfaat bagi daerah masing-masing.
  3. Membangun jaringan online dalam informasi dan promosi daerah sebagai suatu peluang untuk mewujudkan semangat kerjasama dalam peningkatan jaringan informasi dan komunikasi. 

C. Tujuan Khusus

  1. Agar para pengunjung dapat mengetahui dan mengenal tentang keberadaan Masyarakat Adat, Budaya  serta Lingkungan. 
  2. Sebagai bagian dari Teknologi Informasi yang berada di sentral informasi yang mampu membaca situasi dan keberadaan daerah
  3. Sebagai bagian dari Teknologi Informasi yang mampu mengantar dan menerima beberapa informasi yang terjadi.

 

d

Pengunjung:

Terimakasih Atas Kunjungan Anda! Amanai.....!!!!